Ramuan Tradisional Untuk Mengobati Impotensi
Bukan hanya dengan menggunakan obat - obatan yang beredar dipasaran saja untuk mengobati impotensi yang anda derita, dengan mengkonsumsi bahan - bahan herbal alami juga sangat baik untuk menyembuhkan penyakit impotensi yang diderita, berikut ini adalah Ramuan Tradisional Untuk Mengobati Impotensi yang sangat manjur dan juga aman untuk kondisi tubuh :
A. Bahan:
- Jahe yang sudah tua ( Zingiber officinale) 10 gram
- Jeruk nipis (Citrus aurantifolia) 1 buah
- Lengkuas ( Languas galanga) 10 gram
- Telur ayam kampung 1 butir
- Madu murni secukupnya
- Merica (Piper Nigrum) 7 butir
B. Cara Membuat:
Jahe, lengkuas dan merica dihaluskan diberi air panas secukupnya dan disaring.
Telur ayam diambil kuningnya saja
Kemudian semua bahan dicampur jadi satu dan ditambahkan perasan jeruk nipis, aduk sampai rata.
C. Cara Menggunakan:
Diminum hingga habis pada malam hari menjelang tidur atau 30 menit sebelum hubungan badan.
Ampas dari ramuan digunakan untuk membalur alat kelamin setelah selesai berhubungan badan.
Itu informasi Ramuan Tradisional Untuk Mengobati Impotensi , semoga artikel ini dapat membantu para lelaki yang mengalami impotensi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar